“Tim Meusyuhu Unmuha Bangun Sumur Resapam Berbasis Biosand dan Biochar”

Tim Meusyuhu Universitas Muhammadiyah Aceh (UNMUHA) memperkenalkan inovasi terbaru dalam pengelolaan air bersih dan energi terbarukan melalui proyek sumur resapan berbasis teknologi filter Biosand, Biochar, dan panel surya di Desa Biluy, Kecamatan Darul Kamal, Aceh Besar. Proyek ini merupakan bagian dari Program Innovillage 2024 yang bertujuan untuk mendukung pengelolaan air berkelanjutan serta meningkatkan kualitas lingkungan […]

“Tim Meusyuhu Unmuha Bangun Sumur Resapam Berbasis Biosand dan Biochar” Read More »